Friday, July 2, 2010

Proposed Colour Newspaper Ad for Qantas

Proposed newspaper advertising for Qantas

Proposed Derma Clinic Logo Design

This is the proposed logo design for Derma Clinic, a new skin clinic in town, which one do you think is the best?

Wednesday, June 16, 2010

Do Not Follow All Your Customer's Demand

Something we learn from our customer, it is not wise to follow all your customer's demand because sometimes they actually don't know what they want.

It is our job to take them into the right direction and provide them with better point of view to enhance their experience, especially because that's what customer paying us for.

Vatech CD Cover

Vatech CD Cover for Indonesian Catalogue 2010

Vatech Backdrop for PITEKGI 2010

Backdrop for Vatech booth at PITEKGI 2010 - Hotel Borobudur April 2010
Vatech is a Korean manufacturer of digital dental & medical x-ray. Their sensors are developed together with Samsung.

Desain dan Pemasaran Sebuah Produk

Pemasaran/marketing merupakan hal yang sangat penting bagi sebuah perusahaan. Hal yang pertama kali dilakukan untuk mulai sebuah pemasaran adalah dengan membuat suatu "Rencana Pemasaran" atau "Marketing Plan" yang disesuaikan dengan kebutuhan suatu perusahaan.

Beberapa komponen pemasaran yang ada hubungannya dengan desain adalah:
1. LOGO
2. BROSUR/KATALOG
3. KARTU NAMA
4. WEB-DESIGN

Pentingnya Sebuah Logo

Sebuah logo dibuat untuk:
1. Meningkatkan identitas supaya mudah dikenali
2. Meningkatkan citra perusahaan
3. Memberikan rasa aman dan nyaman bagi customer
4. Menyatakan "kebesaran" dan "kehebatan" suatu perusahaan
5. Simbol yang mengingatkan orang mengenai suatu merek atau perusahaan

Jujur saya akui bahwa mendisain sebuah logo merupakan hal yang tersulit... karena logo adalah hal utama yang merepresentasikan sebuah perusahaan. Anda dapat merubah desain brosur atau katalog setiap tahunnya, tapi anda tidak boleh merubah desain sebuah logo setiap tahun, kecuali anda mau berinvestasi lebih untuk pengenalan logo anda (re-branding). Hal ini berlaku terutama untuk perusahaan2 besar :)